Konsulat Jenderal Tiongkok Mr. Xuyong Dalam Inisiatifnya Mengundang 3 Delegasi untuk Bertamu, UWIKA Salah Satunya

Previous Next Pertemuan perdana dengan ke-3 delegasi dari perwakilan Confusius Institute Unesa yang menunjuk Universitas Widya Kartika, Confusius Institute Malang dan Institut Akademi Kesehatan Kediri setelah Pandemi Covid-19 dengan Konsulat Jenderal Tiongkok yang ada di Surabaya. Acara kehormatan yang disambut hangat oleh Mr. Xuyong ini berlangsung pada pukul 13.30 hingga 15.30 WIB dikantor Konsulat Jenderal…

Read More

SAH! UWIKA Sepakat Bangun Generasi Muda Pancasila

Previous Next UWIKA berkesempatan untuk mengikuti Rapat Kerja Daerah (Rakerda) di Novotel Samator Surabaya, Sabtu (11/3/2023) berdasarkan keterangan yang dipaparkan, UWIKA mendukung gerakan membangun Generasi Muda Pancasilais dengan adanya beberapa fenomena di lingkup media digital hari ini yang memiliki awareness serta kepekaan terhadap nilai-nilai kebangsaan danPancasila yang kini terbilang mengkhawatirkan dan mencemaskan. Kesepakatan ini dihadiri…

Read More

Iris Dance Crew Top 3 UBAYA Creation Festival 2023

Previous Next UWIKANIAL babat seluruh peserta dari kalangan pelajar di Jawa Timur. Kompetisi yang diadakan selama dua hari yaitu tanggal 25-26 Februari 2023 tersebut hanya membutuhkan kurang lebih persiapan selama 2-3 minggu. Bermodal kepiawaian dalam seluruh detil gerakannya Tim Iris Dance menyusun konsep yang matang mulai dari koreo baru, detail per anggota, kostum yang mendekati…

Read More

MKKS Goes To UWIKA

Previous Next Pengurus Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) se- SMK Swasta Surabaya bermaksud untuk mengajukan Permohonan Pemakaian Tempat di Universitas Widya KArtika dalam rangka Proses Pengisian ARKAS yang dilaksanakan pada pukul 09.00 WIB – Selesai, sebanyak 94 Kepala SMK dan 6 Petugas Cabdin hadir dalam acara tersebut. Acara yang berlangsung pada hari kamis kemarin dibuka…

Read More

Pekan Seminar Arsitektur

Previous Next (18/01) Menjadi momen akhir dari Pekan Seminar Arsitektur, kegiatan yang diselenggarakan akhir Semester Gasal 2022-2023 oleh Program Studi Arsitektur ini dilakukan pada tanggal 10, 12, dan 18 Januari 2023, di ruang 311, Lantai 3 Universitas Widya Kartika. Pekan seminar ini dimulai dengan Seminar Mata Kuliah Pra Tugas Akhir pada hari Selasa, 10 Januari…

Read More

UWIKA x LEMHANNAS

Lemhannas RI memberikan kesempatan bagi Pejabat Perguruan Tinggi di Indonesia untuk mengikuti program Training of Trainers (ToT) tentang Pemantapan Nilai-nilai Kebangsaan bagi Dosen, Guru dan Widyaswara yang dilaksanakan selama 11 (sebelas) hari kerja yang dimulai dari tanggal 14 Februari 2023 digedung Panca Gatra Lemhannas RI. Tampak yang hadir dari delegasi UWIKA yakni Rektor UWIKA, Dekan…

Read More

Delegasi UWIKA berhasil mendapat juara di Best Poster

Previous Next Ada yang berprestasi nih??Salah satu organisasi non-profit Street Smart Society mengadakan Business Case International Competition 2023 loh dengan tema Working Towards Achieving the UNSDGs dan Delegasi UWIKA berhasil mendapat juara di Best Posternya loh! Siapa saja dia? Yups, Mahasiswa Manajemen yakni Jessica Anastasia, Alta Indrayani dan Melissa Christiana salah satu karya “Dari Kami…

Read More