Workshop Entrepreneurial Spirit: Pengusaha Harus Berani

Menjadi seorang entrepreneur, jiwa pemberani mesti ada dalam diri. Sebab, tanpa adanya keberanian, kesuksesan hanya akan menjadi mimpi. Tak ada realiasasi atas angan jika tidak ada aksi nyata guna memulai. Hal tersebut disampaikan I Wayan Dendra, S.H., M.H., seorang pengusaha di bidang barang bekas dalam Workshop Entrepreneurial Spirit di Universitas Widya Kartika (UWIKA), Jumat, 8…

Read More

Berhasil Setelah Tiga Kali Gagal

Thomas Alfa Edison, pemegang 1.093 hak paten sekaligus penemu bola lampu, menolak disebut gagal atas 9.955 percobaannya yang belum berhasil menemukan bola lampu berpijar. “Aku tidak gagal. Aku hanya menemukan 10.000 cara yang tidaklah bekerja,” katanya yang kini menjadi ungkapan inspiratif banyak orang. Pernyataan tersebut tidak berlebihan. Pasalnya, dari tiap usaha yang belum berhasil, ada…

Read More

Di Kopertis VII, Cuma Uwika yang Terima Hibah

Universitas Widya Kartika (Uwika) kembali mendapat kepercayaan dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Dikti) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbut). Kampus yang ada di Jalan Sutorejo Prima Utara II/1 Surabaya itu memperoleh Hibah Peningkatan Kualitas Rencana Pengembangan Perguruan Tinggi dan Hibah Tata Kelola Perguruan Tinggi Tahun 2013. Hal itu tertuang dalam surat pemberitahuan dari Dikti bernomor 692/E.E2.3/KL/2013…

Read More

Uwika’s Students Must Establish Business Clubs

The students of the University of Widya Kartika (Uwika) Surabaya asked to establish business clubs as an initial strategy to join entrepreneurship networks. “Please establish students business clubs, I am ready to help opening the network.”, said Hengky Kurnadi, S.H., M.H., a businessman from Surabaya, Thursday, September 19, 2013. The invitation and opportunity to open…

Read More

YPPI’s 66th Anniversary: Sharing Bags and School Supplies to Public Elementary School Tambakwedi 508 Surabaya

The moment of 66th birthday celebration was used by the Indonesian Foundation for Education and Teaching (YPPI) to share. Monday, September 2, 2013, Committee of the 66th Anniversary of YPPI distributed 225 packs of bag and school supplies to the students of SDN Tambakwedi 508 Surabaya. The arrival YPPI representatives, Dra. Theresia Henywati, Chief of…

Read More